Beberapa kata yang menarik kadang mampu menguatkan rasa empati yang membantu memahami dan peduli pada permasalahan orang lain. Masing-masing orang lebih banyak memiliki perjuangan dan persoalan dalam hidupnya. Percaya bahwa setiap manusia memiliki kekuatan untuk membuat perubahan yang akan menjadikan hidup lebih baik. Beberapa satuan kata yang menarik dipahami tentang hidup kadang dapat menjadi pengingat agar tidak terlalu terikat pada materi dan kepentingan pribadi.
Seberapa besarpun kekayaan yang dimiliki, jika tidak berbagi dan saling menyayangi, hidup akan terasa sepi dan seakan tak berarti. Berikut kata-kata menarik penuh makna arti dengan kehidupan yang terangkum dari berbagai ahli dan sumber,
Seberapa besarpun kekayaan yang dimiliki, jika tidak berbagi dan saling menyayangi, hidup akan terasa sepi dan seakan tak berarti. Berikut kata-kata menarik penuh makna arti dengan kehidupan yang terangkum dari berbagai ahli dan sumber,
- Kebahagiaan tidak ditemukan dalam kekayaan atau kekuasaan, tetapi dalam hubungan yang kita bangun dengan orang lain. - Albert Einstein
- Hidup ini terlalu pendek untuk meratapi kegagalan dan kekecewaan. Selalu ada waktu untuk bangkit dan mewujudkan impianmu. - Walt Disney
- Jadilah perubahan yang kamu inginkan lihat di dunia. - Mahatma Gandhi
- Jika kamu merasa bahwa kamu terlalu kecil untuk membuat perbedaan, cobalah tidur dengan seekor nyamuk yang terbang di dalam kamar. - Dalai Lama
- Jika kamu tidak dapat melakukan apa yang kamu impikan, impikanlah apa yang dapat kamu lakukan. - John Wooden
- Kelihatannya semua itu mustahil sampai semuanya terbukti." -Nelson Mandela.
- Beberapa orang memimpikan kesuksesan, sementara yang lain bangun setiap pagi untuk mewujudkannya." -Wayne Huizenga.
- "Kebahagiaan sama dengan kenyataan dikurangi ekspektasi." -Tom Magliozzi.
- "Sebelum apapun, persiapan adalah kunci menuju kesuksesan." -Alexander Graham Bell.
- Air mata berasa asin itu karena air mata adalah garam kehidupan." -Buya Hamka.
- Cinta tidak berupa tatapan satu sama lain, tetapi memandang keluar bersama ke arah yang sama." -B.J. Habibie.
- Sesekali berhentilah sekedar untuk bersantai. Bukan untuk terlena, namun membangun semangat untuk perjuangan berikutnya." -Abdullah Gymnastiar.
- Yang paling berharga dan hakiki dalam kehidupan adalah dapat mencintai, dapat iba hati, dapat merasakan kedukaan." -Soe Hok Gie.
- Hidup ini penuh dengan ujian dan cobaan, tetapi jangan pernah menyerah. Kamu lebih kuat daripada yang kamu pikirkan
- Kebahagiaan sejati tidak dapat ditemukan di luar dirimu. Ia hadir ketika kamu belajar untuk mencintai dan menghargai dirimu sendiri
- Jadilah pribadi yang kuat dan optimis.
- Mulailah setiap hari dengan pikiran yang positif dan semangat yang tinggi.
- Jadikanlah setiap kesulitan sebagai batu pijakan untuk tumbuh dan berkembang.
- Hidup yang bermakna adalah hasil dari perjuangan dan ketekunan
- Hidup yang berarti datang ketika kita belajar untuk menghargai keunikan dan perbedaan setiap individu
- Kamu adalah penulis dari kisah hidupmu sendiri. Buatlah cerita yang menakjubkan
Baca Lainnya, 14 Kata kata bijak Jawa